Jumat, 09 Desember 2011

[Koran-Digital] Berani tiru China? Pecat pejabat yang tidur di rapat

Berani tiru China? Pecat pejabat yang tidur di rapat

Sabtu, 10 Desember 2011 | 08:18:00


Beijing - Lima pejabat China telah dicopot dari jabatan mereka setelah
tertidur atau membaca koran dalam rapat, yang bertujuan menanamkan
disiplin dalam pekerjaan pemerintah.

Kelima birokrat tersebut, semuanya pemimpin biro pajak di provinsi
Shanxi di China utara, yang dipecat dari jabatan mereka setelah tertidur
dalam satu pertemuan rapat penting bersama pejabat dari Beijing, belum
lama ini.

Pertemuan itu bertujuan mencegah praktik prilaku buruk dalam bekerja,
termasuk absen tanpa alasan dan bermain games atau melakukan
berleha-leha di tempat kerja, seperti dilansir xinhuanet.com.

Provinsi Shanxi memiliki sejarah pejabat malas. Lebih dari 300 birokrat
dihukum tahun lalu, setelah tertangkap sedang berjudi, mengunjungi bar
karaoke, panti pijat atau kedai teh selama jam kerja.

http://www.gresnews.com/berita/internasional/8381012-berani-tiru-china-pecat-pejabat-yang-tidur-di-rapat

--
"One Touch In BOX"

To post : koran-digital@googlegroups.com
Unsubscribe : koran-digital-unsubscribe@@googlegroups.com

"Ketika berhenti berpikir, Anda akan kehilangan kesempatan"-- Publilius Syrus

Catatan : - Gunakan bahasa yang baik dan santun
- Tolong jangan mengiklan yang tidak perlu
- Hindari ONE-LINER
- POTONG EKOR EMAIL
- DILARANG SARA
- Opini Anda menjadi tanggung jawab Anda sepenuhnya dan atau
Moderator Tidak bertanggung Jawab terhadap opini Anda. -~----------~----~----~----~------~----~------~--~------------------------------------------------------------
"Bersikaplah sopan, tulislah dengan diplomatis, meski dalam deklarasi perang sekalipun seseorang harus mempelajari aturan-aturan kesopanan." -- Otto Von Bismarck.
"Lidah orang berakal dibelakang hatinya, sedangkan hati orang dungu di belakang lidahnya" -Ali bin Abi Talib.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar